Senin, 04 Oktober 2010

Membuat nama dengan debug

Membuat Nama Dengan Program Debug Menggunakan Bahasa Assambler


Lili Bahu Saputra
mail: lilibahu@ti.raharja.ac.id
blogger/web : http://www.lilibahusaputra.ucoz.com/
http://lilibahusaputra@blogspot.com/



Abstraksi
Dalam era globalisasi seperti sekarang ini terutama dalam bidang pendidikan diperlukan media yanng mendukung demi kelancaran dan ke efektivan belajar mengajar di sekolah yaitu seperti komputer lengkap dengan fasilitas internet. Namun hal itu masih kurang disadari oleh masyarakat pada umumnya karena masyarakat belum begitu mengerti dalam hal komunikasi, untuk itu perlu diadakannya pengenalan terhadap komputer dan lainnya. Adapun cara untuk melatih agar masyarakat bisa mengenal sekaligus berlatih komputer saya membuat suatu cara yakni belajar membuat nama sendiri dengan debug menggunakan bahasa assambler.

Latar Belakang
Puji serta syukur saya panjatkan kepada Allah SWT karena atas nikmat islam dan iman serta rahmat dan hidayah-Nya lah saya dapat menyelesaikan artikel yang berjudul “Berlatih Membuat Nama Menggunakan Debug dengan bahasa Assambler”. Saya membuat artikel ini bertujuan memperkenalkan penggunaan bahasa assambler dan berlatih membuat nama agar masyarakat dapat mengerti dan memahami apa yang disebut dengan bahasa assambler.
Saya menyadari bahwa artikel ini masih banyak kekurangan dan belum mencapai hasil yang diharapkan, dan mudah – mudahan artikel yang saya buat ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Untuk itu saya mengaharapkan kritik dan saran dari yang lebih memahami tentang hal tersebut.

Permasalahan

Bagaimana cara membuat nama dengan debug menggunakan bahasa assambler? Bahasa assambler merupakan bahasa yang paling penting karena untuk dapat memahami media teknologi informasi seperti komputer diperlukan pemahaman bahasa seperti bahasa assambler.



Pembahasan


Penutup

Menggambarkan kesimpulan yang dapat dirumuskan, kesimpulan hendaknya mampu memjawab permasalah secara point per point.



Referensi

Masukan sumber – sumber referensi yang menjadi acuan dalam pembuatan artikel ini


Biografi Penulis
Lili Bahu Saputra dilahirkan disebuah rumah sakit umum di Kota Tangerang pada tanggal 03 September 1990. Lie/malih adalah nama panggilan dari teman – teman dikampusnya. Lie sedang menuntut dan memperdalam ilmu komputer di salah satu perguruan tinggi di Kota Tangerang yakni di STMIK RAHARJA, Lie mengambil jurusan Teknik Informatika dengan konsenterasi Software Engineering, Lie merupakan angkatan 2008 di STMIK RAHARJA yang mana perguruan tersebut merupakan perguruan tinggi unggulan di Kota Tangerang dan hingga saat ini Lie masih berkuliah dan menjadi seorang yang dikenal dengan sebutan Pribadi Raharja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar